Admin Laman

Pelatihan Kompetensi Guru SMK Aceh

Depok- PPPPTK Bisnis dan Pariwisata menyambut peserta dari Dinas Pendidikan Aceh, yang akan mengikuti pelatihan kompetensi dalam 4 program keahlian. Pelatihan ini akan diselenggarakan selama 24 September-13 Oktober 2019, bertempat di PPPPTK Bisnis dan Pariwisata, Depok.⁣ ⁣Sebanyak dua puluh guru SMK akan mengikuti program pelatihan kompetensi, yaitu tata boga, perhotelan, tata kecantikan kulit dan rambut, […]

Pelatihan Kompetensi Guru SMK Aceh Read More »

Kepala PPPTK BISPAR Mengapresiasi Program Sharing Knowledge from National and French Chef

Kepala PPPPTK Bisnis dan Pariwisata, H. Sabli S.H., M.H., mengapresiasi program Sharing Knowledge from National and French Chef, yang dinilai berhasil mensinergikan antara dunia industri dan pemerintah dengan baik. Kegiatan tersebut sangat selaras dengan instruksi presiden (Inpres) Nomor 9 Tahun 2019 tentang revitalisasi sekolah menegah kejuruan (SMK) dalam rangka peningkatan kualitas dan daya saing sumber

Kepala PPPTK BISPAR Mengapresiasi Program Sharing Knowledge from National and French Chef Read More »

Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi di PPPPTK Bisnis dan Pariwisata

Kepala PPPPTK Bisnis dan Pariwisata, H. Sabli, S.H, M.H, memberikan arahan dalam Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi dan Pelayanan Prima di Gedung Semeru, PPPPTK Bisnis dan Pariwisata, Depok, Rabu (18/9). Kegiatan tersebut juga bersamaan dengan Sosialisasi Permendikbud No 12 tahun 2019 tentang Kelas Jabatan Kemdikbud. Dalam kesempatan tersebut, Kepala PPPPTK Bisnis dan Pariwisata menyampaikan bahwa pengendalian gratifikasi

Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi di PPPPTK Bisnis dan Pariwisata Read More »

Kebijakan Zonasi Sejatinya untuk Menciptakan Keadilan Sosial

GTK – Pemerhati pendidikan dari Universitas Multimedia Nusantara Doni Koesoema A menilai Kebijakan zonasi pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) yang banyak dikeluhkan para orang tua murid sejatinya untuk menciptakan keadilan sosial.  “Kebijakan zonasi ini membuat keadilan sosial dan pemerataan,” ujarnya seperti dilansir Antara, Selasa (18/6/2019). Doni mengatakan adanya keluhan yang disampaikan oleh warga baik melalui media sosial maupun sejumlah

Kebijakan Zonasi Sejatinya untuk Menciptakan Keadilan Sosial Read More »

Berlaga di Olimpiade Fisika Eropa, Kontingen Indonesia Raih Lima Medali

Riga Latvia, Kemendikbud — Kontingen Indonesia yang berkompetisi di ajang Olimpiade Fisika Eropa Tahun 2019 atau  European Physics Olympiad (EuPhO) berhasil mempersembahkan lima medali. Para pelajar Indonesia meraih satu medali emas, dua perak, dan dua perunggu di olimpiade yang digelar di Riga, Latvia. Medali emas EuPhO 2019 diraih Ivander Jonathan M.W. dari SMA Mawar Sharon

Berlaga di Olimpiade Fisika Eropa, Kontingen Indonesia Raih Lima Medali Read More »